Destinasi wisata Gua Rangko tentu sudah tidak asing lagi bagi sebagian masyarakat setempat. Gua Rangko terkenal dengan keindahan alamnya yang unik, terutama kolam air asin yang berada di dalam gua. Gua Rangko mulai dikenal sebagai destinasi wisata sejak tahun 2010. Tempat ini semakin populer karena banyaknya wisatawan domestik maupun mancanegara yang bekunjung. Akses dan Lokasi …
Author: Elisabeth Putri Handayani
Golo Mori : Serpihan Surga di Ujung Selatan Labuan Bajo
Golo Mori adalah sebuah desa di Kecamatan Komodo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur. Jarak dari kota Labuan Bajo menuju Golo Mori sekitar 25 km dan bisa ditempuh dalam waktu kurang lebih 30 menit menggunakan motor maupun mobil. Nama Golo Mori sendiri diambil dari kata bahasa Manggarai “Golo” yang berarti bukit sedangkan “Mori” berarti Tuhan atau …